Wakapolres Sumbawa Barat Hadiri Fantasia Industri Kecil dan Menengah di Kecamatan Poto Tano

    Wakapolres Sumbawa Barat Hadiri Fantasia Industri Kecil dan Menengah di   Kecamatan Poto Tano

    Sumbawa Barat NTB - Wakapolres Sumbawa Barat Kompol Didik Hariyanto S.H menghadiri kegiatan fantasia industri kecil dan menengah (IKM), bertempat di sentaral IKM poto tano Desa Poto Tano Kecamatan Poto Tano Kabupaten Sumbawa Barat pada jum'at (29/12/23).

    Kasi Humas Polres Sumbawa Barat IPDA Eddy Soebandi S.Sos mengatakan, kegiatan tersebut adalah Senam Sehat, Bazar, Pentas Seni, Musik, Pameran dan Temu Pelaku Industri Kecil dan Menengah, dengan di hadiri Sekda Sumbawa Barat H. Amar Nurmansyah ST.

    " Kegiatan ini sangat bermanfaat untuk kita semua dimana kegiatan senam sehat ini untuk memugarkan kondisi tubuh kita.Saya sangat berterima kasih kepada kadis Koperindag untuk selalu mengembangkan IKM ini dimana harus selalu ada kegiatan seperti ini guna memajukan IKM poto tano, " jelasnya.

    Perlu diketahui dalam kegiatan tersebut hadir Sekda KSB H. Amar Nurmansyah ST, . M. Si. Dandim 1628 yang diwakili oleh Kasdim 1628/Sumbawa Barat Mayor Inf Muhammad Zakaria. Kapolres Sumbawa Barat yang diwakili oleh Waka Polres Sumbawa Barat Kompol Didik Hariyanto S.H. Para Asisten Sekda Sumbawa Barat. Para Kepala SKPD dan OPD Pemda Sumbawa Barat. Ketua penggerak PKK KSB Hanifah Musyafirin.  Camat Seteluk AGUSMAN, ST. Camat Poto Tano ABDULLA, S.Pd. Danramil 1828-04/Poto Tano Kapten Cba Agus SH.Kapolsek Poto Tano IPTU Pugu Santoso.Kades se Kec. Poto Tano dan ASN se Kabupaten Sumbawa Barat.(Adb)

    ntb
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Atas Prestasi Tim Dojo Pada Kejuaraan Liga...

    Artikel Berikutnya

    Himbau Masyarakat, Anggota Polsek KP3 Tano...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Dua Perkara Korupsi Yang Ditangani Sat Reskrim Polresta Mataram Naik Tahap dari Lidik ke Sidik
    Koorsahli Panglima TNI Buka Sport Climbing Open Championship Indonesian Armed Forces Panglima TNI Cup Tahun 2024